VISI :
“Mewujudkan Desa Babakanjati Yang Maju (Makmur, Agamis, Jujur, dan Berkeadilan"
MISI :
1. Meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM)
Meliputi :
- Pemberdayaan SDM terutama perempuan dan karang taruna
- meningkatkan kualitas SDM yang produktif dan upaya pemerataan penyebarannya
- peningkatan kualitas hidup yang meliputi baik kualitas manusianya seperti jasmani, rohani, maupun kualitas kehidupannya seperti perumahan dan pemukiman yang tepat
2. Meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pendidikan
meliputi:
- meningkatkan penggunaan layanan pendidikan usia dini seperti PAUD, RA, SD, maupu MI yang ada di wilayah desa babakanjati
- meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pendidikan dasar wajib 9 tahun
- meningkatkan pendidikan yang agamis
- menciptakan keluarga literasi (gemar membaca)
3. Meningkatkan pertanian dan usaha perumahan
meliputi :
- pengairan secara teratur
- penggunaan bibit yang unggul
- langkah pemberantasan hama serta penyakit pada tanaman
4. Meningkatkan kesadaran masyartakat akan pentingnya kesehatan
meliputi :
- meningkatkan gizi 1000 hari pertama kehidupan melalui posyandu
- meningkatkan pola hidup sehat
- meningkatkan lingkungan sehat (K3)
- Germas (gerakan masyarakat sehat)
5. Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat secara cepat, tepat, tanggap dan terbuka
meliputi :
- Pembuatan KTP
- Pembuatan KK
- Pembuatan PTSL atau sertifikat masal
6. Melaksanakan pembangunan yang berkesinambungan berbasis gotong royong
meliputi :
- terbentuknya masyartakat yang berakhlak mulia
- mewujudkan sarana transportasi yang baik, maju dengan kedinamisan
- mewujudkan persatuan olahraga desa dibawah kepemimpinan karang taruna dengan berbagai cabang olahraga seperti sepakbola, bola voli, dengan sistem keuangan yang baik